
Bunga Telang Bermanfaat untuk Menurunkan Tekanan Darah, Ini Kandungan dan Cara Kerjanya
Jakarta Bunga telang yang memiliki bahasa Latin Clitoria ternatea kini makin populer digunakan sebagai bahan herbal yang Angkaraja bermanfaat untuk kesehatan. Salah satunya, manfaat bunga telang dalam menurunkan tekanan darah. Bunga yang menghasilkan warna biru ini memiliki kandungan yang bermanfaat bagi pembuluh darah. Sehingga membantu penurunan tekanan darah. Kok bisa? Bila ditilik dari kandungan, bunga…