
Komedian Nurul Qomar Meninggal Dunia, Sang Istri Memohon Doa untuk Almarhum
Jakarta Kabar duka datang dari dunia hiburan Tanah Air. Komedian Nurul Qomar dikabarkan meninggal dunia setelah Angkaraja sempat menjalani perawatan di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Tangerang. Siti Maryam, istri Nurul Qomar, membenarkan suaminya kini telah pergi untuk selamanya. Ia menyebut mendiang meninggal dunia pada pukul 17.21 WIB. “Iya (meninggal) jam 17.21. iya masih di…